Jumat, 19 Oktober 2012

Bebas dengan *TBC


Ini yang kurang saya sukai di lomba #ligabloggerindonesia , nulis dengan tema ditentukan. Kalo mudah doesn’t matter – nah ini temanya ‘Kebebasan Berekspresi dan HAM’. Opo eneh iki? yo ilmu kau aja zal yang cetek. Hmmm *hening  *tahan emosi  *nyebut *kayang *langsungmulai.

Kebebasan nih beda dengan kesabaran, kasabaran tidak ada batasnya (serius nih) namun kebebasan harus di batasi -  ntar malah kayak kasus film yang menghina Nabi Muhammad SWT. Walaupun kebebasan berekspresi adalah Hak setiap manusia, tapi disisi lain ada Hak orang lain juga yang tidak boleh diusik. Jadi bebas berekspresi dengan tidak mengusik hak orang  lain.

Apalagi di dunia perBloggeran, wah ini media sangat bebas sebebas bebas nya. Mo nulis apa aja..sila, nulis pribadi..monggo, pekerjaan..ayo, nulis promosi ..go ahead. Bagian sensor dan penentu blog anda bagus dan layak di publikasikan adalah net citizen atau penduduk internet, bagus bisa lanjut & rame. Jelek ..berdampak buruk, ditinggalin.. bisa-bisa dilaporin dan ditutup deh.


So jika kita masih percaya akan keberadaan sisi baik dan sisi buruk dalam diri kita, maka sebagai blogger kita pasti percaya bahwa kita bisa berkontribusi untuk menebarkan nilai-nilai kebaikan yang kita miliki. Untuk memulainya, kita bisa bertanya kepada sendiri; nilai nilai kebaikan apa yang bisa saya kontribusikan di posting kali ini. Nah jago tuh…. Saya selama ini mikir kayak enntuh tapi gak tahu juga berkontribusi ato enggak.

Nah setelah niat udah diperbaiki apalagi nih yang harus dilakukan, sipp udah mulai semangat. Pemilihan kata yang tepat, baik dan cermat adalah hal yang harus juga diperhatikan. Supaya anda dapat meminimalkan miss persepsi dengan pembaca, sehingga pembaca paham dengan apa yang anda ingin sampaikan. Apalagi pembaca anda bisa merasakan energi positifnya muncul saat membaca tulisan anda, dia menjadi terinspirasi dan termotivasi wiiihhh asekkk.

Namun sebenarnya apapun pekerjaan atau aktivitas anda, rasanya tidak ada alasan untuk tidak memilih kata-kata yang baik dan cermat kan? Baik saat berkomunikasi verbal atau tulisan. Apalagi anda yang sebagai pemimpin akan menjadi pemimpin karena kemampuannya mengolah kata-kata yang terucap yang tepat, efektif, dan selalu ingin didengar oleh setiap telinga pengikutnya. Bila tidak kita tunggu saja keruntuhan singgasananya, karena pengikutnya pada hilang.

like always, bantu dengan komen yang frend untuk meningkatkan kualitas Blog Sing Biasane ini dan tambah nilai dalam rangka acara #ligabloggerindonesia.

6 komentar:

  1. Wei Rizal,
    melawat awak hari ini, jgn lupa komen di blog saya

    BalasHapus
  2. opo zal....ngekon ngekon ae.
    aku lagi gak moco lho

    BalasHapus
  3. Nah anang udah masuk, ha ha a sama ya disuruh rizal.
    aku juga nang...tapi bagus kok isi carita nya.
    moga menang

    BalasHapus
  4. Aku juga disuruh suruh nya juga, owalah ikut lomba ya. ya ya kok enggak mengabari sih pak.
    mbak aira enggak ikutan lomba juga?

    BalasHapus
  5. Mas Bro...bagus lagi blognya di bagi-bagi kategorinya...jadi gak nyampur....contone..artikel tentang kesehatan, tentang agama, tentang dll...mataps....

    BalasHapus

Barusan Pulang

Friendship